Sapu Bersih Pungutan Liar di Sekolah "SABER PUNGLI"
Bapak Ibu Guru peduli pendidikan dimanapun engkau berada silahkan simak hal ini penting :
- Bahwa praktik pungutan liar telah merusak sendi kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara sehingga perlu upaya pemberantasan secara tegas, terpadu, efektif, efisien, dan mampu menimbulkan efek jera
- Bahwa dalam upaya pemberantasan pungutan liar perlu dibentuk satuan tugas sapu bersih pungutan liar;
- Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Presiden tentang Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar
Bapak ibu Jika ingin mengetahui lebih lengkap Mengenai PERPRES Saberpungli KLIK LINK dibawah ini :
Tidak ada komentar: